Anda pasti sering melihat atau bahkan mencoba minuman kekinian yang banyak dijual, mulai dari skala kecil atau kaki lima hingga di ruko besar. Minuman ini umumnya disajikan dengan susu, es atau air, dan pilihan topping, seperti boba, agar-agar, atau cream cheese. Selain bahan-bahan tersebut, kesegar...